Bisnis Online
Home » » Tips Merawat Blackberry Agar Awet

Tips Merawat Blackberry Agar Awet

Merawat blackberry agar awet
Tips Merawat Blackberry Agar Awet - Punya Blackberry kan?. Ya......tentunya punya dong! jaman sekarang kok gk punya Blackberry apa kata dunia !. Blackberry memang sudah menjadi Smart phone favorite khususnya di indonesia dan bukan suatu teknologi yang asing lagi dikalangan masyarakat saat ini.

Blackberry merupakan perangkat elektronik dimana fungsinya tidak terlepas dari aliran arus listrik didalamnya. apabila anda selaku pengguna HP Blackberry salah dalam melakukan tindakan perawatan terhadap HP  Blackberry kesayangan anda tidak menuntut kemungkinan terjadi hal-hal yang tidak anda inginkan.

Untuk itu jika anda sayang dengan Blackberry anda dan menginginkan Blackberry anda awet dan tahan lama DT punya beberapa Tips untuk merawat HP Blackberry anda sebagai berikut :
  1. Tempatkan SmartPhone anda agak jauh (tidak berdekatan) dengan perangkat magnet, seperti speaker / sound, karena perangkat magnet dapat menimbulkan induksi magnet.
  2. Jangan memegang SmartPhone anda, jika tangan anda dalam kondisi basah, dikhawatirkan ada air yang masuk di sela – sela BB anda dan menyebabkan arus pendek.
  3. Jika anda ingin mencabut batterai SmartPhone BlackBerry anda, lakukan setelah anda melakukan turn off terlebih dahulu dan diamkan 3 – 5 detik sebelum anda mencabut batterai anda. Hal ini untuk menjaga kemungkinan masih ada arus listrik yang mengalir di dalam mesin perangkat anda.
  4. Sebelum anda memasang kembali batterai perangkat BlackBerry anda, diamkan terlebih dahulu sekitar 10 detik.
  5. Gunakan Charger asli / original.
  6. Hindari benturan atau menaruh perangkat BlackBerry dengan baik.
  7. Hindari pemakaian terlalu lama, atau jika perangkat anda sudah terasa panas karena pemakaian yang terus menerus, istirahat sejenak hingga perangkat BlackBerry anda kembali normal, dan anda lanjutkan kembali.
  8. Jangan terlalu banyak menyimpan data di memory perangkat BlackBerry anda, karena hal tersebut juga dapat mempengaruhi kinerja perangkat BlackBerry anda. Atau jika memang memungkinkan pindah photo – photo hasil jepretan kamera perangkat BlackBerry anda ke komputer / notebook, untuk memberikan space lebih di memory.
  9. Lakukan restart minimal 2 hari sekali.
  10. Buang atau uninstall aplikasi yang sudah tidak anda perlukan.
Itu dia 10 Tips ringan untuk Merawat Blckberry Agar Awet. Silahkan diterapkan semoga bisa bermanfaat.

PENTING!!!
ANDA TIDAK BEKERJA? INGIN TAHU INFORMASI LOWONGAN KERJA TERBARU DI KOTA ANDA? KUNJUNGI LOWONGAN KERJA TERBARU DISINI
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Delta Komputer

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : PING by :Ping-o-Matic | Pusat Promosi
Copyright © 2011. Tutorial dan Free Download - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Re Design by Bang Aris