Bisnis Online
Home » » Cara Mengganti OEM Logo Windows 7

Cara Mengganti OEM Logo Windows 7

Ahli Kompi - OEM Logo itu apa sih? susah jelasinnya. Yang jelas, cara menampilkan OEM logo dengan cara klik kanan My Computer ---> klik Properties. Penampakannya seperti gambar di bawah  (Baca Juga : Cara Self Test Print Epson)




Mau? Ikuti langkah-langkahnya :
  1. Download toolnya DISINI
  2. Ada 3 file. Untuk merubah gambar logo OEM cukup mengganti file gambar "klikbebas.bmp" dengan gambar yang lain, usahakan gambar ukuran 120 x 120 dengan ekstensi bmp. Cara mengedit gambar agar berekstensi bmp bisa menggunakan software photoshop atau paint atau yang lain. Nama file gambar harus tetap klikbebas.bmp.
  3. Kemudian jalankan Insert OEM ---> ikuti perintahnya sampai selesai
  4. Selesai. Simpelkan... tinggal melihat hasilnya. klik kanan My Computer ---> klik Properties
Cara merubah OEM Logo ini berlaku pada Windows 7.

PENTING!!!
ANDA TIDAK BEKERJA? INGIN TAHU INFORMASI LOWONGAN KERJA TERBARU DI KOTA ANDA? KUNJUNGI LOWONGAN KERJA TERBARU DISINI
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Delta Komputer

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : PING by :Ping-o-Matic | Pusat Promosi
Copyright © 2011. Tutorial dan Free Download - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Re Design by Bang Aris